6 Rekomendasi Tempat Ngopi Murah di Palembang Dijamin Paling Enak, Wajib Banget Nih ...

Tempat ngopi di Palembang (Ist)

4. Ibat Daun Coffe

Tempat ngopi selanjutnya yang menawarkan suasana nyaman ialan Ibat Daun Coffe. Disini kamu bisa ngopi sambil nyemil sembari ngobrol bareng temen sampai untuk ngerjain tugas juga bisa.

Tempatnya cukup adem dan sejuk, sehingga cocok banget buat yang pengen relaxation.
Beberapa menu favorit di Ibat Daun Coffe adalah Eskobat, Crunchy Latte, Cameo dan Chiken Salted Egg.

Lokasi Ibat Daun Coffe ada di Jalan Soekarno Hatta Nomor 4, Bukit Baru, Ilir Barat I, Palembang dan buka dari jam 10.00-22.00 setiap hari.

5. Kedai Kopi Kapitan

Tempat ngopi yang berlokasi tidak jauh dari Universitas IBA ini juga harus kamu cobain. Kenapa? Karena aneka menu kopi dan makanan disini cukup murah dan terjangkau untuk semua kalangan.

Tak hanya itu, Kedai Kopi Kapitan juga menyediakan aneka makanan khas Kota Palembang. Seru kan!

Alamat Kedai Kopi Kapitan ada di Jalan Bangau Nomor 171, 9 Ilir, Ilir Timur, Palembang dan buka dari jam 06.30-22.00 setiap hari.

Baca Juga: Punya Rencana Liburan ke Belitung? Ini Rekomendasi Tempat Ngopi yang Wajib Banget Kamu Cobain


Get CyberSEO Lite (https://www.cyberseo.net/cyberseo-lite) - a freeware full-text RSS article import plugin for WordPress.



source : https://www.google.com/url?rct=j&sa=t&url=https://www.wowbabel.com/gaya-hidup/pr-5985146603/6-rekomendasi-tempat-ngopi-murah-di-palembang-dijamin-paling-enak-wajib-banget-nih-kamu-cobain%3Fpage%3D3&ct=ga&cd=CAIyHDg1OTU4YjE5NDdhMGQyZjI6Y28uaWQ6aWQ6SUQ&usg=AOvVaw2I9aqzXPU_noD8zGoNBTk7

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama